Pengendalian Internal, Love Of Money Terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi di BMT Kabupaten Kudus

Authors

  • Husnurrosyidah Husnurrosyidah Institut Agama Islam Negeri Kudus

DOI:

https://doi.org/10.30737/ekonika.v4i2.434

Keywords:

Pengendalian internal, love of money, kecenderungan kecurangan akuntansi.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengendalian internal, love of money terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi di BMT kabupaten Kudus. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) dengan pendekatan kuantitatif. Data yang digunakan adalah data primer dengan metode survei melalui penyebaran kuesioner. Terdapat dua variabel independen dalam penelitian ini yaitu (X1) pengendalian internal, dan (X2) love of money. Variabel dependen (Y) dalam penelitian ini adalah kecenderungan kecurangan akuntansi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan BMT di Kabupaten Kudus yang tergabung dalam PBMT, sejumlah 302 karyawan. Sampel 173 responden dengan menggunakan metode purposive sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) pengendalian internal berpengaruh negatif terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi ditunjukkan PI terhadap KKA       -0.66 dan signifikan (<0.01). 2) love of money berpengaruh positif terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi ditunjukkan LOM terhadap KKA pada model sebesar 0.37 dan signifikan (<0.01).

Downloads

Download data is not yet available.

References

Basri, Yesi Mutia. 2015. “Pengaruh Gender, Religiusitas dan Sikap Love of money pada Persepsi Etika Penggelapan Pajak Mahasiswa Akuntansi.†Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Bisnis. Vol 10 No 1 Januari 2015

Budiningsih, Asri. 2004. Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta : Rineka Cipta.

Bulutoding, Lince. Rika Paramitasari, Dwi Ayu dan Harun, Ferawati. 2017. “Pengaruh Sikap Machiavellian dan Love of money Terhadap Perilaku Etis Auditor.†Jurnal Ilmiah Akuntansi Peradaban. Vol 3 No 2 Desember 2017.

Cohen, J.R, Pant, L.W dan Sharp, D. 2001. “An Examination of the Differences in Ethical Decision-Making Between Canadian Business Students And Accounting Profesionalsâ€. Journal of Business Ethic.

Eisenhardt, Kathleem. 1989. Agency Theory: An Assesment and Review. Academy of Management Review. 13(1), pp: 57-74.

Eliza, Yuliana. 2015. †Pengaruh Moralitas Individu dan Sistem Pengendalian internal terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi†Jurnal Akuntansi Vol 4 No 1 Oktober 2015.

Ferdinand, Augusty. 2006. Metode Penelitian Manajemen. Semarang: BPFE Universitas Diponegoro.

Furnham, Ardian dan Argyle, Michael. 2008. The Psikology Of Money. Roudletge. London.

Husnurrosyidah. 2018. “Pengaruh Pelatihan Akuntansi Syariah, Sistem Informasi Akuntansi dan Pengendalian Internal Terhadap Kinerja Karyawan di BMT Kabupaten Kudusâ€. Jurnal Equilibrium Vol 6 No 2 Tahun 2018.

Ikatan Akuntan Indonesia. 2015. Modul Chartered Accountant: Sistem Informasi dan Pengendalian Internal. Jakarta : IAI.

Ikatan Akuntan Indonesia. 2018. Standar Akuntansi Keuangan. Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan nomor 1.

Ikatan Akuntan Publik Indonesia. 2011. Standar Profesional Akuntan Publik. SA Seksi 319. Pertimbangan Atas Pengendalian Intern Dalam Audit Laporan Keuangan.

Jensen & Meckling.1976. “The Theory of The Firm: Manajerial Behavior, Agency Cost, and Ownership Structureâ€. Journal of Financial and Economics3(1), pp: 305-360.

Mulyadi. 2013. Sistem Akuntansi. Edisi Ketiga. Cetakan Ketiga, Jakarta: Salemba Empat.

Mulyani, Sri. 2015. Analisis Pengaruh Jenis Kelamin dan Status Pekerjaan terhadap Persepsi Etis Mahasiswa Akuntansi dengan Love of Money sebagai Variabel Intervening. Majalah Ilmiah Solusi. 14(3): 1-15.

Novikasari, Yully. Desmiyawati, dan Silvi, Alfiati. 2017. “Pengaruh Moralitas Individu, Sistem Pengendalian intern Pemerintah dan Ketaatan Aturan Akuntansi terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi†JOM Fekon Vol 4 No 1 Februari 2017.

Pradanti, Noviani Rindar dan Prastiwi, Andri. 2014. “Analisis Pengaruh Love of money Terhadap Persepsi Etis Mahasiswa Akuntansi.†Diponegoro Journal Of Accounting. Vol 3 No 3 2014.

Priantara, Diaz. 2013. Fraud Auditing dan Investigation. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Priantara, Diaz. 2017. “Ketika Skandal Fraud Akuntansi Menerpa British Telecom dan PwC†Warta Ekonomi. Diakses pada : 5 November 2018. https://www.wartaekonomi.co.id/read145257/ketika-skandal-fraud-akuntansi-menerpa-british-telecom-dan-pwc.html

Rindayanti dan Budiarto, Dekeng Setyo. 2017. “Hubungan antara love of money, Machiavellian dengan persepsi etis: Analisis berdasarkan perspektif gender†Akuntabilitas: Jurnal Ilmu Akuntansi. Vol 10 No 2 Oktober 2017.

Sawyer, Dittenhofer, S. Cheiner. 2005. Internal Auditing. Buku Satu. Edisi Kelima. Jakarta : Salemba Empat.

Sholihin, Mahfud. Ratmono, Dwi. 2013. Analisis SEM-PLS dengan warp pls 3.0 untuk hubungan non linier dalam penelitian sosial dan bisnis. Yogyakarta: Andi.

----------- .2006. Structural Equation Modeling Metode Alternatif dengan Partial Least Square PLS. Semarang:Badan Penerbit UNDIP.

Silvesterstone, Howard and Michael Sheetz. “Forensic Accounting and Fraud Auditing for Non-Exspertsâ€. USA 2007

Sugiyono. 2009. Metode Pelitian Bisnis. Cetakan ke-14. Bandung: Alfabeta.

Supomo, Bambang. Indrianto, Nur.2012. Metodologi Penelitian Bisnis untuk Akuntansi dan Manajemen. FE UGM: Yogyakarta.

Tang, T.L.P dan Chiu, R.K. 2003. “Income Money Ethic, Pay Satisfaction, Commitment, And UnethicalBehaviour : Is the love of money the root of evil from Hongkong emplooyees?†Journal of business ethics, 46, 13-30.

Tripermata, Lukita. Sari, Diah Manda dan Gustini, Emilia. 2016. “Pengaruh Struktur Modal dan Kinerja Keuangan Terhadap Nilai Perusahaan Perbankan di Bursa Efek Indonesia†Jurnal Ilmiah Ekonomi Global Masa Kini Vol 7 No 3 Desember 2016.

Udayani, Anak Agung K Finty dan Sari, Maria M. Ratna. 2017. “Pengaruh Pengendalian internal dan Moralitas Individu terhadap kecenderungan kecurangan akuntansi†E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana Vol. 18.3. Maret 2017.

Wilopo. 2006. Analisis Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi Studi Pada Perusahaan Publik dan Perusahaan Badan Usaha Milik Negara. SNA IX : Padang.

Yelsinta, Ratih dan Fuad. 2013. “Love of money, Pertimbangan Etis, Machiavellianisme, Questionable Action: Implikasi Pengambilan Keputusan Etis Mahasiswa Akuntansi denga Variabel Moderasi Genderâ€. Disertasi tidak dipublikasikan. Universitas Diponegoro.

Yudistira, Galvan. 2017. “Bank BUMN Ungkap Modus Baru Perbankanâ€. Kontan.co.id. https://keuangan.kontan.co.id/news/bank-bumn-ungkap-modus-baru-fraud-perbankan. Diakses pada 20 Januari 2019 pukul; 16.54.

Downloads

PlumX Metrics

Published

2019-08-26

How to Cite

Husnurrosyidah, H. (2019). Pengendalian Internal, Love Of Money Terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi di BMT Kabupaten Kudus. Ekonika : Jurnal Ekonomi Universitas Kadiri, 4(2), 140–156. https://doi.org/10.30737/ekonika.v4i2.434