PONDASI TIANG PANCANG PADA GEDUNG SERBAGUNA UNIVERSITAS KADIRI

Authors

  • Yosef Cahyo Setianto Poernomo Universitas Kadiri
  • Romadhon Romadhon Universitas Kadiri
  • Heri Wahyudiono Universitas Kadiri
  • Sugeng Dwi Hartantyo Universitas Islam Lamongan

DOI:

https://doi.org/10.30737/u%20karst.v1i2.74

Abstract

Gedung atau disebut juga bangunan  merupakan wujud fisik hasil pekerjaan konstruksi yang menyatu dengan tempat kedudukannya yang berfungsi sebagai tempat kegiatan manusia, baik untuk hunian tempat tinggal, kegiatan usaha, kegiatan sosial, kegiatan keagamaan ataupun untuk fungsi umum seperti halnya fungsi rumah sakit, Pendidikan juga perkuliahan. Seperti halnya dengan Gedung Serbaguna Universitas Universitas kadiri, Gedung ini mempunyai berbagai fungsi kegiatan baik untuk para rektor, tenaga pengajar ataupu nuntuk kegiatan Skema hasiswaan. Penulis ingin merencanakan pembangunan tersebut dengan pondasi tiang pancang. Pondasi ini direncanakan dengan metode Guy Sangrelat berdasarkan data SPT yang diperoleh dari Lapangan pada pembangunan proyek tersebut..Pada studi perencanaan pondasi tiang pancang ini didapat beban vertical sebesar 36 ton, daya dukung tiang tunggal berdasarkan data sondir adalah sebesar 12.23 ton, daya dukung pondasi tiang kelompok adalah sebesar 37 ton, daya dukung pondasi tiang pancang adalah  37 ton  lebih besar dari pada beban yang menumpu pada pondasi yaitu sebesar 36 ton, Pondasi yang digunakan pada Gedung serbaguna Universitas kadiri direncanakan menggunakan tiang pancang dengan diameter 30 cm, kedalaman 9.6 meter.           

 

Kata Kunci :Gedung, Guy Sangrelat, Tiang Pancang

References

I. I. M. Sudarma, I. B. Indramanik, and A. . P. A. Putra, “ANALISA PERBANDINGAN PERENCANAAN STRUKTUR ANTARA PONDASI BORE PILE DENGAN PONDASI TIANG PANCANG (STUDI KASUS PADA PROYEK GEDUNG DPRD BALI),†pp. 15–30, 2015.

“Analisis Struktur Gedung POP Hotel Terhadap Beban Gempa Dengan Metode Pushover Analysis.†.

“peraturan-pembebanan-indonesia-1983.pdf.†.

D. Teknik, I. Sipil, and F. Vokasi, “PRATEGANG PADA GEDUNG HOTEL PESONNA,†2017.

C. Witriyatna, A. Purnomo, Dwi, B. W, Agung, and M. Marinda, “Analisis Perbandingan Modul Jembatan Gelagar I Sebagai Fungsi Jembatan Jalan Raya Comparison Analysis of I Girder Bridge Module and Steel Box Girder As a Function of Road Bridge,†pp. 115–126, 2016.

A. I. Candra, “Pada Pembangunan Gedung Mini Hospital Universitas Kadiri,†Ukarst, vol. 1, no. 1, pp. 63–70, 2017.

Badan Standardisasi Nasional Indonesia, “Standar Perencanaan Ketahanan Gempa untuk Struktur Bangunan Gedung,†Sni-1726-2002, vol. 7798393, no. April, 2002.

A. Pamungkas and E. Harianti, “Desain Pondasi Tahan Gempa Sesuai SNI03-1726-2002 dan SNI 03-2847-2002,†2002.

N. Renna, “Penyesuaian Antara Pondasi Dengan Tanah Dan Beban-Bebannya,†2016.

Wahyudi, Herman. 2013. Daya Dukung Pondasi Dalam. Surabaya : Jurusan Teknik Sipil FTSP – ITS.

Downloads

PlumX Metrics

Published

2017-11-11

How to Cite

Poernomo, Y. C. S., Romadhon, R., Wahyudiono, H., & Hartantyo, S. D. (2017). PONDASI TIANG PANCANG PADA GEDUNG SERBAGUNA UNIVERSITAS KADIRI. UKaRsT, 1(2), 137–145. https://doi.org/10.30737/u karst.v1i2.74

Issue

Section

Articles