PERANAN KEBIJAKAN HUKUM KETENAGAKERJAAN DALAM MASYARAKAT INDONESIA

Authors

  • Harsono Njoto Fakultas Hukum Universitas Kadiri
  • Habib Fakultas Hukum Universitas Kadiri

DOI:

https://doi.org/10.30737/dhm.v5i2.4657

Abstract

ABSTRAK
Hukum ketenaga kerjaan diartikan sebagai himpunan peraturan baik tertulis
maupun tidak tertulis yang berkenaan dengan kejadian dimana seseorang bekerja
pada orang lain dengan menerima upah. Pengertian itu identic dengan pengertian
hukum perburuhan. Penelitian dilaksanakan melalui metode studi kepustakaan
yaitu pendekatan normatif empirik yang menggabungkan data daripada bahan
hukum primer berupa regulasi yang ada dengan kejadian-kejadian Hukum dan
kekuasaan merupakan dua hal yang berbeda namun saling mempengaruhi satu sama
lain. Dampak negatif dari upah minimal dirasakan oleh kelompok yang sangat
rentan. Perubahan kondisi pasar tenaga kerja, seperti pekerja perempuan, muda dan
yang tingkat pendidikan rendah. Fleksibilitas kerja hingga upah minimum lebih
besar dari -0,3 bagi perempuan dan pekerja muda. Artinya setiap 10% kenaikan
upah minimum yang sebenarnya menyebabkan penurunan lapangan kerja wanita
dan kamu muda menyumbang lebih dari 3%.
Kata Kunci : Kebijakan, Hukum, Ketenagakerjaan.

Downloads

PlumX Metrics

Published

24-05-2023

How to Cite

Njoto, H., & Habib. (2023). PERANAN KEBIJAKAN HUKUM KETENAGAKERJAAN DALAM MASYARAKAT INDONESIA. Dinamika Hukum & Masyarakat, 5(2). https://doi.org/10.30737/dhm.v5i2.4657