PEMUTAHIRAN DESAIN KAPAL BERBASIS DIGITAL (4.0) STUDI KASUS: PENGRAJIN TRADISIONAL KAPAL DI PULAU CANGKIR KECAMATAN KRONJO KAB. TANGGERANG

Authors

  • Noverdo Saputra Fakultas Teknik, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta
  • Tatik Juwariyah Fakultas Teknik, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta
  • Santika Sari Fakultas Teknik, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta
  • Bambang Sujasta Fakultas Teknik, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.30737/jaim.v4i1.1351

Abstract

ABSTRACT
The development of coastal areas is one of the efforts to build the economy for a maritimebased
country.
The
development
of
the
maritime
area
begins
with
improving
the
quality
of

the

local population with knowledge and skills that are useful in developing maritime
businesses. The study was carried out by updating the digital-based ship design for the area
of Cup Island (Kronjo), Tanggerang Regency.The transpormation of the ship design is
carried out by incorporating Industrial 4.0 (I4.0) aspects into the ship design spiral
diagram.This updating has resulted in more varied and better quality traditional boat
designs.
Keywords: ship design digitalitation, ship design in era 4.0, ship design transpormation
ABSTRAK
Pengembangan kawasan pesisir merupakan salah satu upaya membangun perekonomian
untuk negara berbasis maritim. Pengembangan daerah maritim dimulai dengan peningkatan
kualitas penduduk setempat dengan pengetahuan dan ketrampilan yang berguna dalam
mengembangkan bisnis maritim. Studi kasus yang dilakukan adalah dengan melakukan
pemutahiran desain kapal berbasis digital untuk daerah Pulau Cangkir (Kronjo) Kabupaten
Tanggerang. Pemutahiran desain kapal dilakukan dengan memasukan aspek Industri 4.0
(I4.0) kedalam spiral diagram desain kapal. Pemutahiran ini menghasilkan desain kapal
traditional lebih bervariasi dan memiliki kualitas yang lebih baik.

Kata kunci: digitalisasi desain kapal, desaian kapal di era I4.0, pemutahiran desaian kapal

 

References

Brendan P Sullivan, Shantanoo Desai, Jordi Sole, Monica Rossi, Lucia Ramundo, Sergio

Tezzi, Maritime 4.0- Opportunities in Digitalization and Advanced Manufacturing

for Vessel Development, Procedia Manufacturing 42 (2020) 246–253

Venesa Stanić, Marko Hadjina, Nikša Fafandjel, Tin MatuljaToward Shipbuilding 4.0-an

Industry 4.0 changging The face of the Ship building Industry, Brodogradnja

Journal, http://dx.doi.org/10.21278/brod69307, 2020.

Azizah Asmi Rachmat dan Bambang Pranggono, Kajian Kesiapan Pengembangan Wisata

Halal di Wisata Tanjung Pasir, Tanjung Kait, Pulau Cangkir dan Telaga Biru

Kabupaten Tangerang, Prosiding Perencanaan Wilayah dan Kota, ISSN: 2460-6480,

Devi Pujiastuti, Ririn Irnawati, dan Ani Rahmawati, Kondisi dan Tingkat Pemanfaatan

Fasilitas Pangkalan Pendaratan Ikan Kronjo Kabupaten Tangerang Provinsi Banten,

Jurnal Perikanan dan Kelautan, Volume 8 Nomor 1. Juni 2018.

Md. Juel Rana Kutub, Nishat Falgunee, Shahreen Muntaha Nawfee and Yasin Wahid Rabby,

Ship Breaking Industries and their Impacts on the Local People and Environment of

Coastal Areas of Bangladesh, 2017.

Agus Brotosusilo, Littoral and Coastal Management in Supporting Maritime Security for

Realizing Indonesia as World Maritime Axis, IOP Conference Series Earth &

Environmental Science, 2016

Nurlaila Rais, PERAN MASYARAKAT DALAM PENGELOLAAN OBYEK WISATA

"PULAU CANGKIR" DI KABUPATEN TANGERANG DITINJAU DARI UU

NO. 32/2009 TENTANG PERLINDUNGAN DAN PENGELOLAAN

LINGKUNGAN HIDUP DAN UU NO. 10/2009 TENTANG

KEPARIWISATAAN, Jurnal Aterm, Vol 1 No.2 december 2013

Irna widya Laksana, Analisis Pengolahan pesisir Kecematan Kronjo Kabupaten Tanggerang,

Skripsi Program Studi Ilmu Administarsi Negara Universitas Sultan Ageng

Tirtayasa, 2011.

Marc L Miller, The Rise of Coastal and Marine Tourism, Ocean & Coastal Management

Journal, https://doi.org/10.1016/0964-5691(93)90066-8

AID Environment, Integrated Marine and Coastal Area Management Approaches, Januari

Michael Pawlukiewicz, Prema Katari Gupta and Carl Koelbel, Ten principle for Coastal

Development, Urband and Land Institue Journal.

Kementrian Pariwisata Indonesia, Profile Destinasi dan Direktori Pariwisata,

https://wisatasia.com.

Downloads

PlumX Metrics

Published

11/25/2020

How to Cite

Saputra, N., Juwariyah, T., Sari, S., & Sujasta, B. (2020). PEMUTAHIRAN DESAIN KAPAL BERBASIS DIGITAL (4.0) STUDI KASUS: PENGRAJIN TRADISIONAL KAPAL DI PULAU CANGKIR KECAMATAN KRONJO KAB. TANGGERANG. Jurnal Abdi Masyarakat, 4(1). https://doi.org/10.30737/jaim.v4i1.1351