Analisa Dampak Lalu Lintas Jalan Tambak Osowilangun Akibat Pembangunan Teluk Lamong Surabaya

Authors

  • Endro Wibisono Universitas Negeri Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.30737/ukarst.v4i1.690

Keywords:

Lamong Bay, Traffic Impact Analysis, Traffic Performance, Trip Generation

Abstract

The development of the area in the Lamong Bay Surabaya which includes: Causeway, Connecting Bridge, Interchange Area, Container Yard, Pier is being carried out by the city government, this is one of the developments of land use that will give a direct influence on the surrounding traffic. Traffic problems can assume because of the large traffic flow in the area. The purpose of this study was to determine the magnitude of trip generation/attraction due to the construction of the Teluk Lamong port on Jalan Tambak Osowilangun, Surabaya. Predicting traffic performance on several roads and intersections around the study site (Jalan Tambak Osowilangun Surabaya) in 2020 (when the Teluk Lamong Port starts operating. The method for analyzing trip generation of vehicles entering and exiting the Teluk Lamong Port uses linear regression analysis of the relationship between volumes vehicle traffic in and out of an analog building with several variables/parameters that are thought to affect trip generation at Tanjung Perak Harbor as an analog port building. 1,626. This shows a very saturated condition, while at the intersection of Father Kalisari, the DS intersection is 1.10.



Pembangunan kawasan di Teluk Lamong Surabaya yang meliputi Causeway, Jembatan Penghubung, Interchange Area, Container Yard, Dermaga sedang dilakukan pemerintah kota, hal ini merupakan salah satu pengembangan tata guna lahan yang akan memberi pengaruh langsung terhadap lalu lintas disekitarnya. Permasalahan lalu lintas dapat di asumsikan karena adanya arus lalu lintas yang cukup besar di daerah tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya bangkitan/tarikan perjalanan akibat pembangunan pelabuhan Teluk Lamong di Jalan Tambak Osowilangun Surabaya. Memprediksi  kinerja lalu lintas di beberapa ruas jalan dan simpang di sekitar lokasi studi (Jalan Tambak Osowilangun Surabaya) tahun 2020 (saat Pelabuhan Teluk Lamong mulai beroperasi. Metode untuk analisis bangkitan perjalanan kendaraan yang masuk dan keluar Pelabuhan Teluk Lamong menggunakan analisis regresi linear hubungan antara volume lalu lintas kendaraan yang keluar dan masuk suatu bangunan analog dengan beberapa variabel/parameter yang diduga mempengaruhi bangkitan perjalanan di Pelabuhan Tanjung Perak sebagai bangunan pelabuhan analog kinerja persimpangan Margomulyo yang memiliki DS terbesar adalah dari arah Gresik (Romo Kalisari) menuju ke Surabaya (Kalianak), yaitu sebesar 1,626. Hal ini menunjukkan kondisi yang sangat jenuh. Sedangkan pada persimpangan Romo Kalisari, DS simpang sebesar 1,10.

References

S. Awiyaningsih, H. Moetriono, and S. W. Mudjanarko, “ANALISIS DAMPAK LALU LINTAS PEMBANGUNAN MALL LAGOON AVENUE SUNGKONO TERHADAP KINERJA SIMPANG DI JALAN MAYJEND SUNGKONO - HR MUHAMMAD SURABAYA,†vol. 2, pp. 131–134, 2018.

E. Kusnandar, “Manual Kapasitas Jalan Indonesia 1997,†J. Jalan dan Jemb., vol. 26, no. 2, pp. 1–11, 2009.

Alhani, K. Erwan, and E. Sulandari, “Analisa Lalu Lintas Terhadap Kapasitas Jalan Di Pinggiran Kota Pontianak (Kasus Jalan Sungai Raya Dalam),†2016.

M. Atho ’ur Rohman, D. Kartikasari, K. Kunci, and : Kemacetan, “J u r n a l C I V I L L a V o l 1 N o 2 S e p t e m b e r 2 0 1 6 ANALISA KEMACETAN LALU LINTAS PADA PASAR TRADISIONAL DI RUAS JALAN SEKARAN-MADURAN,†vol. 1, no. 2, 2016.

R. Pramanasari, N. Qomariyah, D. Purwanto, and E. Yilipriyo, “PENERAPAN MANAJEMEN LALU LINTAS SATU ARAH PADA RUAS JALAN SULTAN AGUNG – SISINGAMANGARAJA – DR.WAHIDIN KOTA SEMARANG UNTUK PEMERATAAN SEBARAN BEBAN LALU LINTAS,†vol. 3, pp. 142–153, 2014.

S. J. Legowo and D. Anggoro, “Studi Evaluasi Dampak Lalu Lintas Akibat Pembangunan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum ( Spbu ) Manahan,†pp. 601–609, 2014.

S. Chavhan and P. Venkataram, “Prediction based traffic management in a metropolitan area,†J. Traffic Transp. Eng. (English Ed., no. xxx, 2019.

H. Kustarto, H. Wibisana, P. Studi, T. Sipil, and M. Sungkono, “Analisa karakteristik lalu lintas di ruas jalan mayjen sungkono kotamadya surabaya,†vol. 3, no. 1, 2013.

A. D. Limantara, A. I. Candra, and S. W. Mudjanarko, “MANAJEMEN DATA LALU LINTAS KENDARAAN BERBASIS SISTEM INTERNET CERDAS KADIRI,†no. November, pp. 1–2, 2017.

R. Rahman, “Analisa Dampak Lalu Lintas (Studi Kasus: Studi Kemacetan di Jalan Ngagel Madya Surabaya),†SMARTek, vol. 8, pp. 317–332, 2010.

D. Indratmo, “Kajian Kapasitas Jalan dan Derajat Kejenuhan Lalu-Lintas di Jalan Ahmad Yani Surabaya,†vol. 1, pp. 25–31, 2006.

H. Yustianingsih and Istianah, “SURVEI KEPADATAN ARUS LALU LINTAS DI PERSIMPANGAN PENCENG JALAN RA. RUKMINI, KECAPI KEBUPATEN JEPARA,†pp. 19–24, 2017.

W. I. Dharmawan, “Kajian Putar Balik (U-Turn) Terhdap Kemacetan,†vol. 7, no. KoNTekS 7, pp. 189–196, 2013.

D. Apronti, K. Ksaibati, K. Gerow, and J. J. Hepner, “Estimating traffic volume on Wyoming low volume roads using linear and logistic regression methods,†J. Traffic Transp. Eng. (English Ed., vol. 3, no. 6, pp. 493–506, 2016.

F. Agyapong and T. K. Ojo, “Managing traffic congestion in the Accra Central Market, Ghana,†J. Urban Manag., vol. 7, no. 2, pp. 85–96, 2018.

H. Wibisana, “RAYA RUNGKUT MADYA KOTA MADYA SURABAYA ( PERBANDINGAN MODEL GREENSHIELD DAN GREENBERG ),†vol. IV, no. 1, pp. 20–29, 2007.

C. R. Munigety, “Modelling behavioural interactions of drivers’ in mixed traffic conditions,†J. Traffic Transp. Eng. (English Ed., vol. 5, no. 4, pp. 284–295, 2018.

P. H. González et al., “New approaches for the traffic counting location problem,†Expert Syst. Appl., vol. 132, pp. 189–198, 2019.

B. Haryadi, “KEPADATAN KOTA DALAM PERSPEKTIF PEMBANGUNAN ( TRANSPORTASI ) BERKELANJUTAN,†pp. 87–96.

O. Z. Tamin, Perencanaan dan Pemodelan Transportasi, Edisi Kedua. 2000.

D. Ort and L. G. Willumsen, “MODELLING.â€

A. I. Candra, S. Anam, Z. B. Mahardana, and A. D. Cahyono, “STUDI KASUS STABILITAS STRUKTUR TANAH LEMPUNG PADA JALAN TOTOK KEROT KEDIRI MENGGUNAKAN LIMBAH KERTAS,†vol. 2, no. 2, pp. 88–97, 2018.

A. I. Candra, “Pada Pembangunan Gedung Mini Hospital Universitas Kadiri,†Ukarst, vol. 1, no. 1, pp. 63–70, 2017.

A. I. Candra, E. Gardjito, Y. Cahyo, and G. A. Prasetyo, “Pemanfaatan Limbah Puntung Rokok Filter Sebagai Bahan Campuran Beton Ringan Berpori,†UKaRsT, vol. 3, no. 1, p. 82, 2019.

Downloads

PlumX Metrics

Published

2020-04-29

How to Cite

Wibisono, E. (2020). Analisa Dampak Lalu Lintas Jalan Tambak Osowilangun Akibat Pembangunan Teluk Lamong Surabaya. UKaRsT, 4(1), 69–83. https://doi.org/10.30737/ukarst.v4i1.690

Issue

Section

Articles