Penetapan Standar Waktu Proses Dalam Meningkatkan Efektifitas Dan Efisiensi Pada Perusahaan Batik Tulis Rusdi Desa Sumurgung Kecamatan Tuban – Tuban
DOI:
https://doi.org/10.30737/ekonika.v1i1.5Abstract
Tujuan dari perusahaan melakukan produksi salah satunya adalah dapat menyelesaikan produksinya tepat waktu, oleh sebab itu diperlukan standar waktu produksi yang efektif dan efisien agar supaya meningkatkan daya saing produk yang dihasilkan, dalam penelitian ini waktu standar yang ditentukan oleh perusahaan adalah 860 menit sedangakan dari hasil observasi dilapangan terjadi penyimpangan ± 8 %, apabila perusahaan mengubah waktu standar maka perusahaan tersebut bisa menghemat 66, 76 menit, dengan hasil temuan yang ada, maka peneliti memberikan saran supaya mengganti standar waktu proses produksi, memberi pengarahan terhadap pekerja supaya tidak terjadi pemborosan waktu, menganalisa penyebab pemborosan waktu serta menerapkan quality control.Kata Kunci : standar waktu proses produksi, quality control
Downloads
References
DAFTAR PUSTAKA
Handoko, T.H. 2009. Dasar-dasar Manajemen Produksi dan Operasi. Edisi Pertama.
Yogyakarta: BPFE.
Harjanto, Eddy. 1997. Manajemen Produksi dan Operasi. Jakarta:
PERUSAHAAN Grasindo
Purnaningsih. 2004. Analisa penentuan waktu standar produksidalam kaitannya
dengan perencanaan danpengawasan produksi pada perusahaan meubel yeni
furniture di SerenanJuwiring klaten Fakultas Ekonomi Universitas
Muhammadiyah Surakarta.
Reksohadi Pradjo, Sukanto. 1998. Manajemen Produksi dan Operasi. Edisi Ketiga.
Yogyakarta: BPFE.
Render, Barry. 2001. Prinsip-prinsip Manajemen Operasional. Edisi Pertama. Jakarta:
Salemba Empat.
Robbins, Stephen P and Mary. 1999. Manajemen. Terjemah T. Hermaya. Edisi Keenam Jilid
Kedua. Jakarta: Perusahaan Prenhallindo.
Wirasasmito, Rivai. 1999. Kamus Ekonomi. Bandung: CV. Pionir Jaya.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2016 Martha Laila Arisandra
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with Jurnal Ekonika: Jurnal Ekonomi Universitas Kadiri agree to the following terms:
1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
2. Authors can enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) before and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).