Penerapan Metode HIRA dan Fishbone Diagram Pada Praktek Siswa SMK Yang Menimbulkan Risiko Kecelakaan Kerja Pada Bengkel Ototronik SMK

Authors

  • Afiff Yudha Tripariyanto Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik Universitas Kadiri.
  • Sri Rahayuningsih Program Studi Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Kadiri.

DOI:

https://doi.org/10.30737/jatiunik.v3i2.841

Keywords:

Risk Rating Number, Hazard Identification And Risk Assessment (HIRA), Fishbone Diagram, Work Accident Risk

Abstract

Vocational High School is one of the education levels equivalent to senior high school which is printed and prepared to become skilled workers in the field. Ototronik is a vocational field which includes a lot to learn about automotive electronic systems. This study aims to determine the potential hazards that have the highest risk value as many as 3 types of work accidents in labs in the Private Vocational Laboratory in the Loceret Nganjuk area in accordance with the Risk Rating Number and provide recommendations for improvement on the types of activities that have the highest risk value as many as 3 types of work accidents in activities practicum at the Private Vocational Laboratory in the Loceret Nganjuk area using the Fishbone Diagram. The research method uses the Hazard Identification And Risk Assessment (HIRA) method and Fishbone Diagram. From the results of the study, the types of activities that have the highest Risk Rating Number are tripping Spare Parts / workshop tools with a Risk Rating Number of 8, tripping handtool / work tools with a Risk Rating Number of 8 and breathing in smoke with a Risk Rating Number of 8. Of the three types These activities are categorized as medium priority risk level / significant risks entered in index III B, namely the occurrence of unwanted potential. Then an analysis is carried out using a Fishbone Diagram by providing recommendations, namely conducting activities in a laboratory carefully and always using PPE as well as complying with the rules and knowing the functions of each - each Spare Part, work equipment and sharp-smelling objects.

 

Sekolah Menengah Kejuruan merupakan salah satu jenjang pendidikan setara sekolah menengah atas yang dicetak dan disiapkan untuk menjadi tenaga tenaga terampil pada bidangnya. Ototronik adalah salah satu kejuruan yang didalamnya banyak belajar tentang sistem otomotif elektronika. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi bahaya yang memiliki nilai risiko tertinggi sebanyak 3 jenis kecelakaan kerja pada praktikum di Laboratorium SMK Swasta didaerah Loceret Nganjuk sesuai dengan Risk Rating Number dan memberikan rekomendasi perbaikan pada jenis kegiatan yang memiliki nilai risiko tertinggi sebanyak 3 jenis kecelakaan kerja di kegiatan praktikum di Laboratorium SMK Swasta didaerah Loceret Nganjuk menggunakan Diagram Fishbone. Pada metode penelitian menggunakan metode Hazard Identification And Risk Assessment (HIRA) dan Fishbone Diagram. Dari hasil penelitian, yaitu jenis kegiatan yang memiliki Risk Rating Number tertinggi adalah tersandung sparepart/ alat bengkel dengan Risk Rating Number sebesar 8, tersandung handtool/ alat kerja dengan Risk Rating Number sebesar 8 dan menghirup asap dengan Risk Rating Number sebesar 8. Dari ketiga jenis kegiatan tersebut dikategorikan tingkat risiko prioritas menengah/ risiko signifikan masuk pada indeks III B yaitu terjadinya potensi tidak diinginkan.Kemudian dilakukan analisis menggunakan Diagram Fishbone dengan memberikan rekomendasi yaitu melakukan kegiatan dilaboratorium secara hati – hati dan selalu menggunakan APD serta mematuhi aturan dan mengetahui fungsi dari masing – masing sparepart, peralatan kerja dan benda – benda berbau tajam.

 

 

References

W. Prihatmadji, “Peningkatan dan Perbaikan dari Temuan Audit External ISO 9001 di LP3I College,†Maj. Ilm. Bijak, vol. 16, no. 1, pp. 53–65, 2019.

M. P. A. Ardian, “Perawatan Dan Perbaikan Mesin,†Handout, pp. 1–77, 2015.

Asyari Daryus, “Manajemen Perawatan Preventif Menggunakan Metode Kompleksitas Perbaikan,†Rekayasa Teknol. Fak. Tek. UHAMKA, vol. 1, no. 1, pp. 29–33, 2014.

S. Nakajima, Introduction to TPM: Total Productive Maintenance (Preventative Maintenance Series) By Seiichi Nakajima. Japanese, 2019.

E. Yulian Triblas Adesta and H. Agung Prabowo, “Total Productive Maintenance (TPM) Implementation Based on Lean Manufacturing Tools in Indonesian Manufacturing Industries,†Int. J. Eng. Technol., vol. 7, no. 3.7, p. 156, 2018.

B. Kho, “Eight Pilar Total Productive Maintenance,†ilmumanajemenindustri.com, 2019. [Online]. Available: https://ilmumanajemenindustri.com/8-pilar-tpm-total- productive-maintenance/. [Accessed: 13-Jul-2019].

“Perancangan Sistem Perawatan Mesin Dengan Pendekatan Reliability Engineering Dan Maintenance Value Stream Mapping (MVSM) Pada PT XXX,†J. Tek. Ind. USU, 2013.

K. Ratna, “Evaluasi Penerapan Kesehatan Dan Keselamatan Kerja Berdasarkan Smk3,†UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA, 2017.

L. Fitriana and A. S. Wahyuningsih, “Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) di PT. Ahmadaris,†HIGEIA (Journal Public Heal. Res. Dev., vol. 1, no. 1, pp. 29–35, 2017.

A. A. Sari, “PENGARUH KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) TERHADAP KINERJA KARYAWAN,†UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA, 2016.

S. Rahayuningsih and J. A. Pradana, “Identifikasi Penerapan Dan Pemahaman Kesehatan Dan Keselamatan Kerja Dengan Metode Hazard And Operability Study (Hazop) Pada UMKM Eka Jaya,†JATI UNIK J. Ilm. Tek. dan Manaj. Ind., vol. 2, no. 1, p. 20, 2019.

E. Kurniawati, R. Yuniarti, and Sugiono, “Analisis Potensi Kecelakaan Kerja Pada Departemen Produksi Springbed Dengan Metode Hazard Identification And Risk Assessment (HIRA) (Studi Kasus : PT. Malindo Intitama Raya, Malang, Jawa Timur),†J. Rekayasa dan Manaj. Ind., vol. 2, no. 1, pp. 11–23, 2014.

M. A. Bora, D. B. Tarigan, and Larisang, “Perancangan Alat Pelindung Diri ( APD ) Penutup Bahu dan Lengan yang Ergonomis pada Proses Pengelasan di PT . McDermott,†vol. 2017, no. 1, pp. 4–6, 2017.

Dickson, “Pengertian Alat Pelindung Diri dan Jenis - Jenis APD,†www.produksielektronik.com, 2015. [Online]. Available: https://www.produksielektronik.com/pengertian-alat-pelindung-diri-apd-k3-jenis- apd/. [Accessed: 28-Nov-2019].

H. Hadef, B. Negrou, T. G. Ayuso, M. Djebabra, and M. Ramadan, “Preliminary hazard identification for risk assessment on a complex system for hydrogen production,†Int. J. Hydrogen Energy, vol. 45, no. 20, pp. 11855–11865, 2020.

D. N. Izzhati, R. Setyaningrum, and A. T. Ad’ha, “Desain Alat Penggiling Kedelai Menggunakan Quality Function Deployment Dengan Pendekatan Antropometri,†Tek. Ind. Fak. Tek. Univ. Dian Nuswantoro Semarang., vol. 6, pp. 102–107, 2007.

N. Chartres, L. A. Bero, and S. L. Norris, “A review of methods used for hazard identification and risk assessment of environmental hazards,†Environ. Int., vol. 123, no. December 2018, pp. 231–239, 2019.

Sunaryo and M. A. Hamka, “Safety risks assessment on container terminal using hazard identification and risk assessment and fault tree analysis methods,†Procedia Eng., vol. 194, pp. 307–314, 2017.

Frank Crawley, A Guide to Hazard Identification Methods, 1st ed. England: University of Strathclyde and Atkins, 2020.

K. Rizki, A. Roehan, and A. Desrianty, “Usulan Perbaikan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3) Menggunakan Metode Hazard Identification and Risk Assesment (HIRA),†Reka Integr., vol. 02, no. 02, pp. 2–10, 2014.

A. Y. Ambarani and A. R. Tualeka, “Hazard Identification and Risk Assessment (HIRA) Pada Proses Fabrikasi Plate Tanki 42-T-501A PT. Pertamina (Persero) RU VI Balongan,†Indones. J. Occup. Saf. Heal., vol. 5, no. 2, p. 192, 2017.

B. K. Erwan Henri Prasetyo, Suroto, “Analisis Hira (Hazard Identification and Risk Assessment) Pada Instansi X Di Semarang,†J. Kesehat. Masy., vol. 6, no. 5, pp. 519–528, 2018.

S. Indonesia, “Analisis Akar Masalah dengan Fishbone Diagram,†1, 2016. [Online]. Available: http://shiftindonesia.com/analisa-akar-masalah-dengan- fishbone-diagram/.

H. P. Bloch, “Root Cause Failure Analysis,†in Petrochemical Machinery Insights, 2017.

Whidmurni, “Penelitian Kuantitatif,†Pemaparan Metod. Kuantitatif, 2017.

P. D. Sugiyono, metode penelitian kuantitatif, kualitatif,dan R&D. 2016.

A. Maksum, “Data, Teknik Pengumpulan Data dan Instrumen Penelitian,†J. Cakrawala Kependidikan, no. agustus, p. 107, 2012.

Sugiyono, “Teknik Pengumpulan Data,†Metod. Penelit. Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, p. 137, 2014

Downloads

PlumX Metrics

Published

2020-05-04

How to Cite

Tripariyanto, A. Y., & Rahayuningsih, S. (2020). Penerapan Metode HIRA dan Fishbone Diagram Pada Praktek Siswa SMK Yang Menimbulkan Risiko Kecelakaan Kerja Pada Bengkel Ototronik SMK. JATI UNIK : Jurnal Ilmiah Teknik Dan Manajemen Industri, 3(2), 90–103. https://doi.org/10.30737/jatiunik.v3i2.841

Issue

Section

Articles