Pengaruh Motivasi, Lingkungan dan Pengalaman Pemuda Tani dalam Melanjutkan Usahatani Kopi di Desa Kelurahan Kecamatan Jambu Kabupaten Semarang
DOI:
https://doi.org/10.30737/agrinika.v5i1.1416Keywords:
farmer group, youth interest, coffee farmingAbstract
Tani Rahayu farmer group hopes that the youth in the Kelurahan Village will continue and develop coffee farming on their own accord. A study aimed to analyze the interest of rural youth in continuing coffee farming in the Kelurahan Village, Jambu District, Semarang Regency, to analyze the factors that influence rural youth in continuing coffee farming, and to analyze the influence of motivation, experience, and environmental factors on youth interest in continuing coffee farming. The Kelurahan Village was chosen as research location based on the consideration that the farmer groups in Kelurahan Villages have developed an agritourism. The number of samples was determined by census from the youth whose parents were members of the Tani Rahayu farmer group as many as 39 youths. Data collection was carried out by conducting interviews based on a prepared questionnaire. Data were analyzed using multiple linear regression. The results showed that motivation is the variable that most influenced the youth's interest in Tani Rahayu farmer groups. Experience and the environment influence youth interests as well. Youth interest will arise when motivation, experience, and environment support youth in continuing coffee farming.
Kelompok tani rahayu memiliki harapan kepada pemuda di Desa Kelurahan untuk melanjutkan dan mengembangkan usahatani kopi atas keinginannya sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis minat pemuda pedesaan dalam melanjutkan usahatani kopi di Desa Kelurahan, Kecamatan Jambu, Kabupaten Semarang, menganalisis faktor yang mempengaruhi pemuda desa dalam melanjutkan usahatani, dan menganalisis pengaruh faktor motivasi, pengalaman, lingkungan terhadap minat pemuda dalam melanjutkan usahatani. Desa Kelurahan dipilih sebagai lokasi penelitian didasarkan pada pertimbangan bahwa Desa Kelurahan memiliki kelompok tani yang mengembangkan agrowisata. Jumlah sampel ditentukan dari pemuda yang orang tuanya tergabung di kelompok tani rahayu sebanyak 39 pemuda sebagai responden, sedangkan penentuan sampel dilakukan dengan menggunakan sensus. Pengumpulan data dilakukan dengan melakukan wawancara berdasarkan kuesioner yang telah dipersiapkan. Data dianalisis menggunakan regresi linear berganda. Hasil diketahui bahwa motivasi merupakan variabel yang paling berpengaruh terhadap minat pemuda di kelompok tani rahayu. Pengalaman dan lingkungan memiliki pengaruh terhadap minat pemuda. Minat pemuda akan timbul ketika motivasi, pengalaman dan lingkungan mendukung pemuda dalam melanjutkan usahatani.
References
Ardini, L. (2010). Pengaruh Kompetensi, Independensi, Akuntabilitas Dan Motivasi Terhadap Kualitas Audit. Majalah Ekonomi Tahun XX, 3, 6– 7.
Arimbawa, I. P. E., & Rustariyuni, S. D. (2018). Respon Anak Petani Meneruskan Usaha Tani Keluarga Di Kecamatan Abiansemal. EJurnal EP Unud, 7(7), 1558–1586.
Arvianti, E. Y., & et al. (2015). Minat Pemuda Tani Terhadap Transformasi Sektor Pertanian Di Kabupaten Ponorogo. Journal Buana Sains, 15(2), 181–188.
Kurniawan, R., & Yuniarto, B. (2016). Analisis Regresi: Dasar dan Penerapannya dengan R Edisi Pertama (1st ed.). PT Kharisma Putra Utama.
Majid, R. A. (2015). Analisis FaktorFaktor yang Mempengaruhi Pengungkapan Emisi Gas Rumah Kaca pada Perusahaan Indonesia. Ekonomi Dan Bisnis, 1–43.
Mutlik, muhammad affan al. (2011). Tinjauan Geografis Minat Bertani Anggur di Kota Probolinggo dan Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi. Universitas Negeri Surabaya.
Naashir, M., Istiatin, I., & Hartono, S. (2016). Pengaruh Motivasi, Persepsi Dan Sikap Konsumen Terhadap Keputusan Pembelia Sepeda Motor Pada Dealer Honda Astra Motor Palur. Jurnal Studi Manajemen Organisasi, 13(1), 80. https://doi.org/10.14710/jsmo.v13i1 .13415
Piran, R. D., Pudjiastuti, A. Q., & Dyanasari, D. (2019). Dinamika Generasi Muda Pertanian dalam Pemilihan Usahatani Tanaman Pangan. Agriekonomika, 7(2), 149. https://doi.org/10.21107/agriekono mika.v7i2.4133
Porajouw, I. O., Loho, I. A. E., Rumagit, I. G. A. J., & Panurat, S. M. (2014). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Minat Petani Berusahatani Padi Di Desa Sendangan Kecamatan Kakas Kabupaten Minahasa. Cocos, 4(5).
Prasetyo, A. S., Sumekar, W., Kurniasari, D. A., & Musabikin, A. (2020). Aktivitas dan Tingkat Partisipasi Anggota dalam Usahatani Ternak Sapi Perah di Kelompok Tani Ternak Rejeki Lumintu Gunungpati, Kota Semarang. Jurnal Agrinika : Jurnal Agroteknologi Dan Agribisnis, 4(2), 186. https://doi.org/10.30737/agrinika.v4 i2.1053
Suhartini, Y. (2011). Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Minat Mahasiswa Dalam Berwiraswasta (Studi Pada Mahasiswa Universitas PGRI Yogyakarta). Akmenika Upy, Vol 7(2), 39–59.
Suparmini, Setyawati, S., & Sumunar, D. R. S. (2013). Berbasis Kearifan Lokal. Jurnal Penelitian Humaniora, 18(1), 8–22.
Suwandari, A., & Soetriono, S. (2010). Analisis Kebijakan Kopi Robusta dalam Upaya Meningkatkan Daya Saing Dan Penguatan Revitalisasi Perkebunan. J-Sep, 4(3), 60–76.
Thamrin, S. (2016). Efisiensi Teknis Usahatani Kopi Arabika di Kabupaten Enrekang. Ilmu Pertanian (Agricultural Science), 18(2), 92. https://doi.org/10.22146/ipas.9090
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Authors who publish in this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0/) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal. Permitted third-party reuse is defined by the Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivs (CC BY-NC-ND). This permission allows users to copy and distribute the Article, provided this is not done for commercial purposes and further does not permit distribution of the Article if it is changed or edited in any way, and provided the user gives appropriate credit (with a link to the formal publication through the relevant DOI), provides a link to the license, and that the licensor is not represented as endorsing the use made of the work.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.