Main Article Content
Abstract
Program pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas usaha mikro Es Cao Pak Tata melalui pengelolaan keuangan dan legalitas usaha. Mitra menghadapi tantangan pencatatan keuangan yang tidak terstruktur dan kurangnya Nomor Induk Berusaha (NIB), yang menghambat pengambilan keputusan bisnis dan akses terhadap program pemerintah. Program ini memberikan pendampingan dengan memperkenalkan aplikasi Buku Warung untuk pencatatan keuangan digital. Para pelaku usaha dipandu untuk mengunduh dan menggunakan aplikasi tersebut, yang memungkinkan mereka memisahkan keuangan pribadi dan bisnis serta mengelola laporan keuangan dengan lebih baik. Untuk legalitas, pendampingan meliputi pendaftaran di platform Online Single Submission (OSS) untuk mendapatkan NIB. Program yang berlangsung selama lima bulan ini menunjukkan peningkatan kesadaran manajerial para mitra. Hal ini berdampak positif terhadap keberlanjutan usaha mikro dan dapat menjadi contoh bagi UKM lain di Bojonegoro.
Keywords
Article Details
Copyright (c) 2025 Joko Hadi Susilo, Tri Astuti Handayani , Laily Agustina Rahmawati, Ahmad Suprastiyo, Erwanto, Dimas Surya Atmaja, Sahra Dwi Irma Rosida

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with JAIM : Jurnal Abdi Masyarakat agree to the following terms:
1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
2. Authors can enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) before and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
How to Cite
References
- Burhan, Muhammad Rahmatul, S. C. (2025). Promosi Umkm Untuk Meningkatkan Penjualan Melalui Legalitas Badan Usaha Di Kemenkumham NTB. 3(3), 579–591. https://ejournal.lapad.id/index.php/jebmak/article/view/576%0Ahttps://ejournal.lapad.id/index.php/jebmak/article/download/576/449
- Giawan Nur Fitria, R. P. (2025). Pengelolaan Keuangan Digital Untuk Pemula : Cara Cerdas Mengatur Keuangan Di. 04, 10–17.
- Hayani, N., Darni, D., Ilosa, A., & Nurcahaya, N. (2023). Pendampingan Pembuatan Nomor Induk Berusaha (Nib) Melalui Online Single Submission Pada Umkm Di Kota Pekanbaru. Azam Insan Cendikia, 2(3), 117–123. https://doi.org/10.62833/pkm.v2i3.75
- Hidayah, S. N., & Airawaty, D. (2023). Sosialisasi Dan Pendampingan Pembuatan Legalitas Usaha Melalui Online Single Submission Di UMK Mamah Dedeh Kitchen Dan Zulich Clean And Care. Jurnal Maneksi, 12(4), 776–782. https://doi.org/10.31959/jm.v12i4.1940
- Pranogyo, A. B., Tarsono, O., Hendro, J., Jack, R. W., Ichsan, M., & Suryono, D. W. (2025). Pelatihan Soft Skills dan Legalitas Usaha sebagai Strategi Peningkatan Kapasitas UMKM. 5(2), 101–112.
- Rahayu Saputri, S., Arnilasari, M., & History, A. (2025). Eksplorasi Pemanfaatan Aplikasi Keuangan Digital dalam Penyusunan Laporan Keuangan oleh Pelaku UMKM Muda. Journal of Islamic Economic Studies, 1(1), 121–133.
- Riyan Mirdan Faris, Intan Deanida Pratiw, Siti Nur Aisyah, Slamet Sutrisno, Agung Maulana, F. L. (2025). Legalitas Usaha sebagai Kunci Pertumbuhan UMKM: Penyuluhan dan Bimbingan Teknis Pembuatan NIB. 2(01), 1–9.
- Wahyudiono, A. (2024). Transformasi Digital Manajemen Keuangan Umkm Melalui Workshop Penerapan Aplikasi Labamu Dan Pencatatan Keuangan Yang Efisien. Paramacitra Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(01), 156–168. https://doi.org/10.62330/pjpm.v2i01.154
- Wati, D. L., Septianingsih, V., Khoeruddin, W., & ... (2024). Peranan UMKM (Usaha Mikro, Kecil dan Menengah) dalam Meningkatkan Perekonomian Indonesia. Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen Dan Akuntansi, 3(1)(1), 265–282. https://ejournal.lapad.id/index.php/jebmak/article/view/576%0Ahttps://ejournal.lapad.id/index.php/jebmak/article/download/576/449
References
Burhan, Muhammad Rahmatul, S. C. (2025). Promosi Umkm Untuk Meningkatkan Penjualan Melalui Legalitas Badan Usaha Di Kemenkumham NTB. 3(3), 579–591. https://ejournal.lapad.id/index.php/jebmak/article/view/576%0Ahttps://ejournal.lapad.id/index.php/jebmak/article/download/576/449
Giawan Nur Fitria, R. P. (2025). Pengelolaan Keuangan Digital Untuk Pemula : Cara Cerdas Mengatur Keuangan Di. 04, 10–17.
Hayani, N., Darni, D., Ilosa, A., & Nurcahaya, N. (2023). Pendampingan Pembuatan Nomor Induk Berusaha (Nib) Melalui Online Single Submission Pada Umkm Di Kota Pekanbaru. Azam Insan Cendikia, 2(3), 117–123. https://doi.org/10.62833/pkm.v2i3.75
Hidayah, S. N., & Airawaty, D. (2023). Sosialisasi Dan Pendampingan Pembuatan Legalitas Usaha Melalui Online Single Submission Di UMK Mamah Dedeh Kitchen Dan Zulich Clean And Care. Jurnal Maneksi, 12(4), 776–782. https://doi.org/10.31959/jm.v12i4.1940
Pranogyo, A. B., Tarsono, O., Hendro, J., Jack, R. W., Ichsan, M., & Suryono, D. W. (2025). Pelatihan Soft Skills dan Legalitas Usaha sebagai Strategi Peningkatan Kapasitas UMKM. 5(2), 101–112.
Rahayu Saputri, S., Arnilasari, M., & History, A. (2025). Eksplorasi Pemanfaatan Aplikasi Keuangan Digital dalam Penyusunan Laporan Keuangan oleh Pelaku UMKM Muda. Journal of Islamic Economic Studies, 1(1), 121–133.
Riyan Mirdan Faris, Intan Deanida Pratiw, Siti Nur Aisyah, Slamet Sutrisno, Agung Maulana, F. L. (2025). Legalitas Usaha sebagai Kunci Pertumbuhan UMKM: Penyuluhan dan Bimbingan Teknis Pembuatan NIB. 2(01), 1–9.
Wahyudiono, A. (2024). Transformasi Digital Manajemen Keuangan Umkm Melalui Workshop Penerapan Aplikasi Labamu Dan Pencatatan Keuangan Yang Efisien. Paramacitra Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(01), 156–168. https://doi.org/10.62330/pjpm.v2i01.154
Wati, D. L., Septianingsih, V., Khoeruddin, W., & ... (2024). Peranan UMKM (Usaha Mikro, Kecil dan Menengah) dalam Meningkatkan Perekonomian Indonesia. Jurnal Ekonomi Bisnis, Manajemen Dan Akuntansi, 3(1)(1), 265–282. https://ejournal.lapad.id/index.php/jebmak/article/view/576%0Ahttps://ejournal.lapad.id/index.php/jebmak/article/download/576/449