Pengaruh Pelayanan, Merek, Dan Harga Terhadap Tingkat Penjualan Di Toko Global Teleshop Kediri

Authors

  • Yossie Yoellian
  • Gandung Satriyono
  • Budi Susanto

DOI:

https://doi.org/10.30737/risk.v3i1.3790

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelayanan, merek, dan harga terhadap tingkat penjualan di Toko Global Teleshop Kediri. Dari hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa: (1) Berdasarkan deskripsi data penelitian perhitungan secara simultan harga (X3) dan pelayanan (X1) berpengaruh signifikan terhadap tingkat penjualan (Y). (2)  Berdasarkan deskripsi data penelitian perhitungan secara simultan pengaruh harga (X3) dan merek (X2) berpengaruh signifikan terhadap tingkat penjualan (Y). (3) Berdasarkan deskripsi data penelitian perhitungan secara simultan pengaruh Pelayanan (X1) dan merek (X2) berpengaruh signifikan terhadap tingkat penjualan. (4) Berdasarkan deskripsi data penelitian perhitungan secara simultan simultan pengaruh pelayanan (X1), merek (X2), dan harga (X3) terhadap tingkat penjualan (Y) pada taraf signifikansi 5%, diperoleh nilai Fhitung sebesar 0,286 dengan nilai signifikansi F sebesar 0,035. Karena nilai signifikansi F < 0,05 maka H7 diterima H0 ditolak. Sehingga terdapat simultan pengaruh pelayanan (X1), merek (X2), dan harga (X3) terhadap tingkat penjualan (Y).

References

Aaker. 2013. Manajemen Pemasaran Strategi.Jakarta: Salemba Empat.

Akrom. 2013. Pengaruh kemasan, harga dan promosi terhadap proses keputusan pembelian konsumen kripik paru UMKM sukorejo Kendal. Tersedia: http://lib.unnes.ac.id/18168/1/7311409062.pdf [24 Agustus 2020].Arikunto, S. (2013). Prosedur Penelitian Suatu Tinjauan Praktek. Jakarta: Rineka Cipta.

Alex, S. 2014. Manajemen Personalia Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Alma, B. 2013. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung: Alfabeta.

Andriani, P. 2012. Akuntansi Pajak. Jakarta: Salemba Empat.

Ari. 2015. Prinsip-Prinsip Pemasaran. Yogyakarta: Andi.

Kotler. 2018. Dasar-dasar Pemasaran, Edisi XIII. Jakarta; Erlangga.

Daryono. 2011. Manajemen Pemasaran. Bandung: CV. Yrama Widya

Dheani. 2012. Analisis pengaruh kualitas produk, harga dan promosi terhadap keputusan pembelian air minum dalam kemasan (AMDK) Merek Aqua. Tersedia: http://eprints.undip.ac.id/ 35569/1/ JURNAL (edit).pdf [24 Agustus 2020].

Lupiyoadi. 2014. Manajemen Pemasaran Jasa. Jakarta: Salemba Empat.

Nurdiyansyah. 2012. Tingkat Kepuasan konsumen terhadap pelayanan di Club House Granda. Tersedia: http://lib.unnes.ac.id/18168/1/7311409062.pdf. [10 Juni 2021].

Pandji. 2012. Manajemen Bisnis. Jakarta: Rineka Cipta.

Sopiah dan Syihabudhin. 2018. Manajemen Bisnis Ritel. Yogyakarta: Andi.

Swastha. 2015. Manajemen Pemasaran Analisis Perilaku Konsumen. Yogyakarta: BPPFE.

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Bisnis. Bandung: Alfabeta.

Tjiptono. 2012. Strategi Pemasaran. Jakarta: Gramedia

Downloads

PlumX Metrics

Published

2022-05-31

How to Cite

Yoellian, Y., Satriyono, G., & Susanto, B. (2022). Pengaruh Pelayanan, Merek, Dan Harga Terhadap Tingkat Penjualan Di Toko Global Teleshop Kediri. RISK : Jurnal Riset Bisnis Dan Ekonomi, 3(1), 64–82. https://doi.org/10.30737/risk.v3i1.3790

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)