PENERAPAN MANAJEMEN RISIKO GUNA MENGETAHUI TINGKAT KECELAKAAN KERJA PADA PEKERJAAN PIGGING DI AREA SISI NUBI TOTAL E & P INDONESIE

Authors

  • Wahyudi Wahyudi Fakultas Teknik,Universitas Kadiri.
  • Heribertus Budi Santoso Fakultas Teknik,Universitas Kadiri.
  • Ana Komari Fakultas Teknik,Universitas Kadiri.

DOI:

https://doi.org/10.30737/jurmatis.v1i2.439

Keywords:

Pigging Work, Risk Management, Value Risk

Abstract

According to BPJS of Employment throughout 2015, there were 105,182 work accidents, with 2,375 deaths. By looking at the high number of work accidents and the number of victims who died, it is necessary to make an effort to prevent and control the risks posed by a job. This research discusses the risk value of pigging work in the side of the Nubi Total E & P Indonesie area. The purpose of this research is to determine the type and level of risk at each stage of work so that the highest risk can be identified. This research is a descriptive-analytic study using a semi-quantitative risk analysis method based on AS / NZS 4360: 2004. The results state that the level of risk that each stage of work has from the lowest is acceptable, priority 3, and substantial. In the preparation stage of a career, the highest risk is being hit by hand tools. At the material transfer stage, the most increased risks are falling loads, bad weather, and visibility. Meanwhile, in the pigging work process, the highest risk is high-pressure hydrocarbon gas. In implementing the Occupational Safety and Health Management System (SMK3), the company has carried out various controls and improvements to reduce the risk value in pigging work, including providing training to employees, providing personal protective equipment, and carrying out technical and administrative controls.

Menurut data BPJS Ketenagakerjaan sepanjang tahun 2015 telah terjadi kecelakaan kerja sejumlah 105.182 dengan korban meninggal 2.375 orang. Dengan melihat masih tingginya angka kecelakaan kerja dan banyaknya korban yang meninggal dunia, maka perlu dilakukan sebuah usaha untuk mencegah dan mengendalikan risiko yang ditimbulkan oleh suatu pekerjaan. Penelitian ini membahas tentang nilai risiko yang dimiliki oleh pekerjaan pigging di area Sisi Nubi Total E & P Indonesie. Tujuan penelitian ini adalah untuk menentukan jenis serta tingkat risiko pada masing-masing tahapan pekerjaan pigging sehingga nantinya level risiko tertinggi bisa diketahui. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif analitik dengan menggunakan metode analisis risiko semi-kuantitatif berdasarkan AS/NZS 4360:2004. Hasil penelitian menyatakan bahwa level risiko yang dimiliki setiap tahapan pekerjaan pigging mulai dari yang terendah yaitu acceptable, priority 3 dan substantial. Pada tahapan persiapan pekerjaan pigging, risiko tertinggi adalah terpukul handtools. Pada tahapan transfer material, risiko tertinggi adalah beban terjatuh, cuaca buruk dan jarak pandang. Sedangkan pada proses pekerjaan pigging, risiko tertinggi adalah gas hidrokarbon bertekanan tinggi. Dalam menerapkan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja (SMK3), perusahaan telah melakukan berbagai pengendalian dan perbaikan untuk mengurangi nilai risiko pada pekerjaan pigging, diantaranya adalah memberikan pelatihan kepada karyawan, menyediakan alat pelindung diri, serta melakukan pengendalian engineering dan administrasi.

References

Risk Management Guidelines, Carmen Green Zevallos, Standards Australia/Standards New Zealand. (2004).

Aditya, O., & Naomi, P. (2017). Penerapan Manajemen Risiko Perusahaan dan Nilai Perusahaan di Sektor Konstruksi dan Properti. Esensi: Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 7(2), 167–180. https://doi.org/10.15408/ess.v7i2.4981

Alfons Willyam Sepang Tjakra, B. J., Ch Langi, J. E., & O Walangitan, D. R. (2013). Manajemen Risiko Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3) Pada Proyek Pembangunan Ruko Orlens Fashion Manado. Jurnal Sipil Statik, 1(4), 282–288.

Anthony, M. B. (2019). Analisa Risiko Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Menggunakan Standar AS/NZS 4360:2004 Di Perusahaan Pulp&Paper. JATI UNIK : Jurnal Ilmiah Teknik Dan Manajemen Industri, 2(1), 19. https://doi.org/10.30737/jatiunik.v2i2.332

Antou, L. S., Tommy, P., & Tulung, J. E. (2018). Penerapan Manajemen Risiko Pada Pt. Bank Sulutgo. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 6(3), 1168–1177. https://doi.org/10.35794/emba.v6i3.20080

Attar, D., Islahuddin, & dan Shabri, M. (2014). Pengaruh Penerapan Manajemen Risiko Terhadap Kinerja Keuangan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Akutansi Pascasarjana Universitas Syiah Kuala, 3(1), 10–20. https://doi.org/10.13140/RG.2.1.3589.4882

BPJSKetenagakerjaan. (2016). Stop Kecelakaan Kerja. Www.Bpjsketenagakerjaan.Go.Id.

Darmawi, H. (2010). Manajemen Risiko. Bumi Aksara.

Hadiono. (2002). Pigging, Pusat Pendidikan dan Latihan Migas.

KAHO, V. R.; SUSILO, L. J. (2010). Risk Management Based-on ISO 31000 for Non-Banking Industry.

Nurcahyo, N. (2011). RANCANG BANGUN SIMULATOR FISIK FASILITAS PIGGING SERTA PEMODELAN DAN PENGUJIAN KARAKTERISTIK FOAM PIG. (Doctoral dissertation, Universitas Diponegoro).

Rahayuningsih, S. (2019). Identifikasi Penerapan Dan Pemahaman Kesehatan Dan Keselamatan Kerja Dengan Metode Hazard And Operability Study (Hazop) Pada UMKM Eka Jaya. JATI UNIK : Jurnal Ilmiah Teknik Dan Manajemen Industri, 2(1), 20. https://doi.org/10.30737/jatiunik.v2i1.274

Ramli, S. (2010). Pedoman Praktis Manajemen Risiko dalam Prespektif K3 OHS Risk Management. Dian Rkyat.

Ratnasari, S. T. (2009). Analisis Risiko Keselamatan Kerja Pada Proses Pengeboran Panas Bumi Rig Darat #4 PT. Apexindo Pratama Duta Tbk. Universitas Indonesia, Depok.

Sepang, B. A. W., Tjakra, J., Langi, J. E. C., & Walangitan, D. R. O. (2013). Manajemen risiko keselamatan dan kesehatan kerja (K3) pada proyek pembangunan ruko Orlens Fashion Manado. Jurnal Sipil Statik, 1(4).

Septianingrum, W. U. (2012). Penilaian Risiko Keselamatan Kerja pada Proses Pemasangan Ring Kolom dan Pemasangan Bekisting di Ketinggian pada Pembangunan Gedung XY oleh PT. X tahun 2011. Universitas Indonesia, Depok.

Suaeb, A. (2013). Keselamatan Kesehatan Kerja. Universitas Gunadarma.

Surya, A. M., Soim, S., & Antiko, B. (2017). Desain dan Manufacturing Smart Pig Visual Inspection untuk Pipelines Oil & Gas Industri. Proceedings Conference on Piping Engineering and Its Application, 1-4.

Syartini, T. (2010). Penerapan SMK3 Dalam Upaya Pencegahan Kecelakaan Kerja di PT. Indofood CBP Sukses Makmur Divisi Noodle Cabang Semarang. Universitas Sebelas Maret, Surakarta.

Yuliani, U. (2012). Manajemen Risiko Keselamatan dan Kesehatan Kerja pada Proyek Infrastruktur Gedung. Jurnal Sipil.

Downloads

PlumX Metrics

Published

2019-09-04

How to Cite

[1]
W. Wahyudi, H. B. Santoso, and A. Komari, “PENERAPAN MANAJEMEN RISIKO GUNA MENGETAHUI TINGKAT KECELAKAAN KERJA PADA PEKERJAAN PIGGING DI AREA SISI NUBI TOTAL E & P INDONESIE”, JURMATIS, vol. 1, no. 2, pp. 66–80, Sep. 2019.

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>