PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN BIAYA PRODUKSI UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI BIAYA PRODUKSI

Authors

  • Abilio De Jesus Martin Fakultas Teknik,Universitas Kadiri.
  • Sri Rahayuningsih Fakultas Teknik,Universitas Kadiri.
  • Imam Safi'i Fakultas Teknik,Universitas Kadiri.

DOI:

https://doi.org/10.30737/jurmatis.v2i1.864

Keywords:

Control, Planning, Production cost

Abstract

To maximize the optimization of production costs in planning and control production costs, namely by reducing costs as much as possible to provide maximum profit. Therefore, the sugar factory must regulate all its production activities as effectively and efficiently as possible. This activity intends to describe the planning and management of production costs as an objective that aims to increase the efficiency of production prices at PT. PG Pesantren Baru Keiri. The research method used in this research is to explain the case approach at PT. PG Pesantren Baru, taking samples by interview and taking pictures or recording. From the research results or thoughts that have been carried out, it can be concluded that the production cost budget is still inefficient. The factor that causes this is the weakness in securing production costs globally. It cannot minimize the things that cause the loss of production costs carried out by irresponsible individuals. 

Usaha untuk yang digunakan pada proses produksi akan berkaitan dengan perencanaan yang berasumsi pada pengendalian bahan baku yang berguna mengurangi biaya produksi untuk menambah laba pada produksi di pabrik PT. PG Pesantren Baru Kediri. Pada penelitian yang saat ini sudah mencapai hasil dengan asumsi bahwa aktivitas produksi harus bias dilakukan agar efektif serta dapat mencapai efisiensi.Metode penelitian yang dipakai pada riset ini yaitu menjelaskan dengan pendekatan kasus pada PT. PG Pesantren baru, pengambilan sampel dengan interview dan pengambilan gambar atau rekaman. Dari hasil riset atau pemikiran yang telah dilaksanakan dapat di ambil kesimpulan bahwa budget biaya produksi masih tidak efisien. Yang terjadi pada sarana kelemahan pengamanan pada biaya produksi harus diglobalkan supaya terjadi kehilangan biaya prduksi yang minimal.

 


References

Amri, Trisna, & Harahap, E. N. (2012). Perencanaan Pengendalian Produksi Air Minum Dalam Kemasan Menggunakan Metode Aggregate Planning. Malikussaleh Industrial Engineering Journal, 1(1), 11–18.

Andriyanto, Zendrato RRP, S. E. (2017). Perencanaan dan Pengendalian Bahan Baku Pakan Ternak Menggunakan Metode Probabilistik (Studi Kasus di UD Sari Jaya Makmur, Masaran, Sragen). Jurnal Ilmu Teknik Industri, 53–61.

Anggraini, C., Isharijadi, I., & Amah, N. (2017). Analisis Efisiensi Biaya Dengan Menggunakan Metode Lot For Lot Dalam Pengendalian Persediaan. Assets: Jurnal Akuntansi Dan Pendidikan. https://doi.org/10.25273/jap.v6i2.1514

Arifin, Z. (2017). Kriteria Instrumen dalam suatu Penelitian. Jurnal Theorems (the Original Research of Mathematics).

Arruan, A., Sompie, B. F., Sibi, M., & Pratasis, P. (2014). ANALISIS KOEFISIEN HARGA SATUAN TENAGA KERJA DI LAPANGAN DENGAN MEMBANDINGKAN ANALISIS SNI DAN ANALISIS BOW PADA PEMBESIAN DAN BEKISTING KOLOM. Jurnal Sipil Statik.

Budijanto, D. (2013). Populasi, Sampling, dan Besar Sampel. Kementerian Kesehatan RI.

Guenther Schuha, Jan-Philipp Protea, Melanie Luckerta, Philipp Hünnekesa, M., Schmidhubera, & Paul Stief *, Jean-Yves Dantan, A. (2018). Effects of the update frequency of production plans on the logistical A new methodology to analyze the functional and physical arch. Procedia CIRP, 79, 421–426. https://doi.org/10.1016/j.procir.2019.02.115

Gultom, S., Sinaga, T., & Sinulingga, S. (2013). STUDI PENGENDALIAN MUTU DENGAN MENGGUNAKAN PENDEKATAN LEAN SIX SIGMA PADA PT. XYZ. Jurnal Teknik Industri USU.

Hua, A. K. (2016). Pengenalan Rangkakerja Metodologi dalam Kajian Penyelidikan : Satu Kajian Kes Abstrak Introduction to Metodology Framework in Research Study : A Case Study Abstract Pengenalan. Malaysian Journal of Social Sciences and Humanities. https://doi.org/10.1016/j.ejcts.2008.03.009

Huda, L. N. (2018). Analisis Kualitas Produk Minuman Guna Meningkatkan Performansi Jumlah Produksi Dengan Metode Fmea (Failure Mode And Effects Analysis). Talenta Conference Series: Science and Technology (ST). https://doi.org/10.32734/st.v1i2.292

Idris, I., Aditya, S. R., Wulandari, & Uthumporn, U. (2016). Pengendalian Kualitas Tempe Dengan Metode Seven Tools. Teknovasi. https://doi.org/10.4025/actascihealthsci.v31i2.5237

Lukmana, T., & Yulianti, D. T. (2015). Penerapan Metode EOQ dan ROP (Studi Kasus: PD. BARU). Jurnal Teknik Informatika Dan Sistem Informasi, 1(3), 271–279. https://doi.org/10.28932/jutisi.v1i3.407

Maksum, A. (2012). Data, Teknik Pengumpulan Data dan Instrumen Penelitian. Jurnal Cakrawala Kependidikan, (agustus), 107.

Martha, K. A., & Setiawan, P. Y. (2018). ANALISIS MATERIAL REQUIREMENT PLANNING PRODUK COCONUT SUGAR PADA KUL-KUL FARM. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2018.v07.i12.p06

Nurindah, ., Sunarto, D. A., & Sujak, . (2016). Tanaman Perangkap untuk Pengendalian Serangga Hama Tembakau. Buletin Tanaman Tembakau, Serat & Minyak Industri. https://doi.org/10.21082/bultas.v1n2.2009.55-68

Rahardjo, M. (2017). STUDI KASUS DALAM PENELITIAN KUALITATIF: KONSEP DAN PROSEDURNYA. Journal of Personality and Social Psychology. https://doi.org/10.1111/j.1469-7610.2010.02280.x

Sari, D., & Budiawan, W. (2017). Analisis Penerapan Material Requirement Planning (Mrp) dengan Mempertimbangkan Lot Sizing dalam Pengendalian Persediaan Kebutuhan Bahan Baku Xoly untuk Pembuatan Alkyd 9337 pada PT. Pjc. None, 6(1).

Sihombing, M. I. S., & Sumartini, S. (2017). Pengaruh Pengendalian Kualitas Bahan Baku dan Pengendalian Kualitas Proses Produksi terhadap Kuantitas Produk Cacat dan Dampaknya pada Biaya Kualitas (Cost of Quality). JURNAL ILMU MANAJEMEN DAN BISNIS. https://doi.org/10.17509/jimb.v8i2.12665

Wardhani, P. S. (2015a). Perencanaan Dan Pengendalian Persediaan Dengan Metode EOQ. Media Mahardika.

Wardhani, P. S. (2015b). Perencanaan dan Pengendalian Persediaan Komponen dengan menggunakan Metode EOQ. Media Mahardika.

Yuliana, C., & Sudjana, N. (2016). PENERAPAN MODEL EOQ (Economic Order Quantity) DALAM RANGKA MEMINIMUMKAN BIAYA PERSEDIAAN BAHAN BAKU (Studi Pada UD. Sumber Rejo Kandangan-Kediri). Jurnal Administrasi Bisnis S1 Universitas Brawijaya.

Downloads

PlumX Metrics

Published

2020-05-09

How to Cite

[1]
A. D. J. Martin, S. Rahayuningsih, and I. Safi’i, “PERENCANAAN DAN PENGENDALIAN BIAYA PRODUKSI UNTUK MENINGKATKAN EFISIENSI BIAYA PRODUKSI”, JURMATIS, vol. 2, no. 1, pp. 54–63, May 2020.

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

<< < 1 2