Uji Keseragaman Bobot Resep Racikan Terhadap Kualitas Serbuk Bagi (Pulveres) Paracetamol Pada Pasien Anak Di Apotek Khodijah Kabupaten Jombang Tahun 2022

Uniformity of Weight Testing of the Recipe Mixture for the Quality of Paracetamol Powder for Pediatric Patients at Khodijah Pharmacy in Jombang Regency in 2022

Authors

  • Yuneka Saristiana Universitas Kadiri
  • Fendy Prasetyawan Universitas Kadiri
  • Charliandri Saputra Wahab Universitas Kadiri
  • Nanda Ardianto Universitas Airlangga
  • Lily Aina Universitas Airlangga

Keywords:

Pulveres, Weight Uniformity

Abstract

Jenis sediaan farmasi yang sering digunakan untuk anak dan bayi adalah serbuk. Ada dua jenis serbuk oral yaitu terbagi (pulveres) dan tidak terbagi (pulvis). Sediaan pulveres digunakan paling banyak pada pasien anak, mencapai 38% dibandingkan dengan sediaan lain seperti sirup, kapsul, injeksi, dan inhalasi. Ketidakseragaman bobot pada sediaan pulveres dapat terjadi akibat pembagian yang tidak merata, dan ini dapat menyebabkan perubahan dosis. Penelitian digunakan untuk menilai keseragaman bobot resep pulveres mengukur serbuk paracetamol berdasarkan standar farmakope dan persyaratan kualitas yang berlaku. Penelitian ini merupakan ekperimental dengan pendekatan deskriptif dan mengunakan desain Cross sectional dengan menggunakan alat sebagai timbangan analitik milligram. Persyaratan dalam Farmakope Indonesia Edisi III, keseragaman bobot parasetamol dalam resep racikan sediaan serbuk bagi (pulveres) bentuk bungkus (puyer) di apotek Khadijah kabupaten Jombang tidak mencapai standar yang ditetapkan, dengan hanya mencapai 27%.

Author Biography

Fendy Prasetyawan, Universitas Kadiri

Department of Pharmacy, Universitas Kadiri

References

Anief, Moh. 2008. Ilmu Meracik Obat Teori dan Praktik. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press. 231 Halaman.

Chiappini, E., Principi, N., and Longhi, R. Management of Fever in Children: Summary of the Italian Pediatric Society Guidelines. Clin Ther. 2009; 31(8): 1826-43.

Departemen Kesehatan Republik Indonesia. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat. Departemen Kesehatan Republik Indonesia: Jakarta; 2014.

Syamsuni, H.A. 2007. Ilmu Resep. Jakarta: Buku Kedokteran EGC. 358 Halaman.

Syarif, Lalu Hidayahtullah. 2009, Kualitas Serbuk Parasetamol (Puyer) Hasil Racikan Oleh Beberapa Apotek Di Kecamatan Belimbing Kota Malang, Karya Tulis Ilmiah, Akademi Farmasi Putra Indonesia Malang, Malang

Downloads

PlumX Metrics

Published

2023-06-30

How to Cite

Saristiana, Y., Prasetyawan, F., Saputra Wahab, C., Ardianto, N., & Aina, L. (2023). Uji Keseragaman Bobot Resep Racikan Terhadap Kualitas Serbuk Bagi (Pulveres) Paracetamol Pada Pasien Anak Di Apotek Khodijah Kabupaten Jombang Tahun 2022: Uniformity of Weight Testing of the Recipe Mixture for the Quality of Paracetamol Powder for Pediatric Patients at Khodijah Pharmacy in Jombang Regency in 2022. Jurnal Inovasi Farmasi Indonesia (JAFI), 4(2), 81–87. Retrieved from https://ojs.unik-kediri.ac.id/index.php/jalapa/article/view/4556