STUDY ANALISA VOLUME KENDARAAN PADA SIMPANG BERSINYAL DI PEREMPATAN ALUN ALUN KOTA KEDIRI

Authors

  • Rezha Yuwono Fakultas Teknik Universitas Kadiri
  • Yosef Cahyo Setianto Purnomo Fakultas Teknik Universitas Kadiri
  • Lucia Desti Krisnawati Fakultas Teknik Universitas Kadiri

DOI:

https://doi.org/10.30737/jurmateks.v1i1.144

Keywords:

Transportation, Geometry, MKJI 1997, Vehicle Volume

Abstract

Adequate transportation facilities are very influential in the economy. One of the intersections in the city of Kediri is controlled by means of a traffic signal (APILL). In line with the current increase in traffic volume, it is necessary to study the traffic light settings at these intersections. The geometry at the analysis site is at the intersection of north, south, east, west COM type road environment. Daily Traffic Volume (LHR) is 608,302 pcs / hour. Based on the results of the analysis and performance evaluation, it can be concluded that the results of the intersection calculation indicate the existing conditions of analysis based on MKJI 1997. An idealization of the traffic light setting program, the field conditions are proven to be appropriate (feasible), namely the optimum cycle of morning peak Co = 60 seconds, and afternoon peak Co = 75 seconds is still in the range Co = 80 - 130 seconds for the 4-phase control type based on MKJI 1997. The average delay value of morning peak intersection = 38.27 seconds /pcu with LOS D. Evening peak, the average delay of intersection = 38.32 seconds / junior high school with LOS D.

Sarana transportasi yang memadai sangat berpengaruh bagi perekonomian. Salah satu persimpangan di kota kediri dikendalikan dengan alat pemberi isyarat lalu lintas (APILL). Seiring dengan peningkatan volume lalu lintas saat ini, perlu dikaji setting traffic light pada simpang tersebut. Geometri Pada lokasi analisa pada kaki persimpangan utara, selatan, timur, barat tipe lingkungan jalannya COM. Volume Lalu Lintas Harian (LHR) adalah 608,302 smp/jam. Berdasarkan hasil analisa dan evaluasi kinerja dapat disimpulkan bahwa pada hasil perhitungan simpang bersinyal kondisi eksisiting analisa berdasarkan MKJI 1997. Secara idealisasi progam setting traffic light kondisi lapangan terbukti sudah sesuai (layak), yaitu siklus optimum puncak pagi Co = 60 detik, dan puncak sore Co = 75 detik masih berada di range Co = 80 - 130 detik untuk tipe kontrol 4 fase berdasarkan MKJI 1997. Nilai tundaan rata-rata simpang puncak pagi = 38,27 detik/smp dengan LOS D. Puncak sore tundaan ratarata simpang = 38,32 detik/smp dengan LOS D.

References

R. dan N. A. Mudiyono, “Analisi Kinerjaa Ruas Jalan Majapahir Kota Semarang (Study Kasus :Segemen Jalan Depan Kantor Pegdaian Sampai Jembatan Tol Gayamsari),†Univ. Islam Sultan Agung, pp. 345–354, 2017.

A. D. Limantara, A. I. Candra, and S. W. Mudjanarko, “Manajemen Data Lalu Lintas Kendaraan Berbasis Sistem Internet Cerdas Uji coba Implementasi Di Laboratorium Universitas Kadiri,†Semnastek, no. November, pp. 1–2, 2017.

S. Sulistyono, W. Kriswardhana, N. N. Hayati, and I. Destiyanto, “PERBANDINGAN KINERJA SIMPANG MENGGUNAKAN PTV VISTRO DAN MKJI PADA KAWASAN PERKOTAAN LUMAJANG,†Simp. XIX FSTP, vol. 2013, no. 7, pp. 1–13, 2018.

A. Alhadar, “Analisis Kinerja Jalan dalam Upaya Mengatasi Kemacetan Lalu Lintas pada Ruas Simpang Bersinyal di Kota Palu,†SMARTek, vol. 9, no. 4, pp. 327–336, 2011.

H. Wibisana, I. Sholichin, and E. Ardianto, “Analisa Faktor-Faktor Perlambatan Arus Lalu Lintas Di Ruas Jalan Sutorejo Dan Jalan Krajan Kabupaten Lumajang Berbasis Nilai Volume Kendaraan,†J. Apl. Tek. Sipil, vol. 15, no. 1, p. 17, 2017, doi: 10.12962/j2579-891x.v15i1.3153.

A. Ridwan and R. Ajiono, “Pengendalian Biaya Dan Jadual Terpadu Pada Proyek Konstruksi,†UKaRsT, vol. 1, no. 1, pp. 74–83, 2017.

R. Rahman, “Analisa Dampak Lalu Lintas (Studi Kasus: Studi Kemacetan di Jalan Ngagel Madya Surabaya),†SMARTek, vol. 8, no. 4, pp. 317–332, 2010.

I. M. A. A. Mahagana and C. Buana, “Study Kelayakan Jalan Akses Jembatan Baru Ploso di Kabupaten Jombang – Jawa Timur,†J. Tek. POMITS, vol. 2, no. 2, pp. 75–77, 2013.

E. Gardjito, “Pengendalian Jadwal Dan Anggaran Terpadu Dengan Metode Earned Value Analysis Pada Pekerjaan Konstruksi,†UKaRsT, vol. 1, no. 1, pp. 19–26, 2017.

R. H. Lalenoh, T. K. Sendow, and F. Jansen, “Analisa Kapasitas Ruas Jalan Sam Ratulangi Dengan Metode MKJI 1997 Dan PKJI 2014,†J. Sipil Statik, vol. 3, no. 11, pp. 737–746, 2015.

A. I. Candra, A. Yusuf, and A. R. F, “Studi Analisis Daya Dukung Pondasi Tiang Pada Pembangunan Gedung Lp3m Universitas Kadiri,†CIVILLa, vol. 3, no. 2, pp. 166–171, 2018.

Syaiful and Z. Abidin, “PENGARUH VOLUME LALU LINTAS TERHADAP KEBISINGAN YANG DITIMBULKAN KENDARAAN BERMOTOR,†Pros. Simp. II, 2017.

B. S. Koloway, “Kinerja Ruas Jalan Perkotaan Jalan Prof Dr. Satrio, DKI Jakarta,†J. Reg. City Plan., vol. 20, no. 3, pp. 215–230, 2009.

S. Anton, Z. B. Siahaan, B. H. Setiadji, and Supriono, “Analisis Kinerja Lalulintas Jalan Urip Sumoharjo Yogyakarta,†J. Karya Tek. Sipil Univ. Diponegoro, vol. 3, no. 2, pp. 456–464, 2014.

S. Winarto, “Pemanfaatan Serat Ijuk Sebagai Material Campuran Dalam Beton Untuk Meningkatkan Kemampuan Beton Menahan Beban Tekan Studi Kasus: Pembangunan Homestay Singonegaran Kediri,†UKaRsT, vol. 1, no. 1, pp. 1–10, 2017.

S. Zulkipli, “PENGARUH VOLUME LALU LINTAS TERHADAP TINGKAT KEBISINGAN PADA JALAN BUNG TOMO SAMARINDA SEBERANG,†KURVA S, vol. 4, no. 1, pp. 1–6, 2016.

E. Gardjito, “The Analysis of Dimensional Changes and The Number of Simple Composite Girder Dimoro Bridge On The Southern Coast Access In Malang East Java,†ICCDA, no. c–15, pp. 243–252, 2017.

A. Jaya Wikrama, “ANALISIS KINERJA SIMPANG BERSINYAL (Studi Kasus Jalan Teuku Umar Barat – Jalan Gunung Salak),†J. Ilm. Tek. Sipil, vol. 15, no. 1, pp. 58–71, 2011.

H. Wibisana and S. Zainab, “Analisa Kepadatan Ruas Jalan Di Kecamatan Rungkut Dengan Pemetaan Sistem Informasi Geografis,†J. Tek. Sipil, vol. 6, no. 1, pp. 18–25, 2009.

Badan Standardisasi Nasional, “RSNI T- 14 - 2004 Geometri Jalan Perkotaan,†SNI-RSNI, 2004.

Downloads

PlumX Metrics

Issue

Section

Articles