Optimasi Posisi Tawar Petani Kabupaten Jombang melalui Strategi Kemitraan Asosiasi Komoditas
DOI:
https://doi.org/10.30737/jatimas.v4i1.5582Keywords:
comas, market, negotiation, partnershipAbstract
The partnership between farmers and commodity associations in food, horticulture, and plantation sectors holds significant potential to strengthen farmers' bargaining position in Jombang Regency. This initiative highlights various challenges farmers face in marketing their products, particularly regarding price negotiations and limited market access. By implementing partnership strategies through commodity associations, farmers are expected to optimize their bargaining position in both local and regional markets. The outreach method involved organizing meetings between farmers and commodity associations. These meetings aim to facilitate stakeholder dialogue to discuss marketing strategies, fair price setting, and strengthening distribution networks. Additionally, training is conducted to enhance farmers' capacity to negotiate and understand market dynamics. The results of this outreach activity indicated an improvement in farmers' understanding of marketing strategies and price negotiation. Moreover, farmers' access to local and regional markets has increased through networks built with commodity associations. This is reflected in farmers' increased incomes and the stability of agricultural products in Jombang Regency. The partnership between farmers and commodity associations (Comas) effectively enhances farmers' bargaining position. With strong collaboration between both parties, farmers can gain more significant benefits regarding fair prices and broader market access, thus improving farmers' welfare and food security in the Jombang Regency.
Kemitraan antara petani dengan asosiasi komoditas pangan, hortikultura, dan perkebunan memiliki peluang besar untuk memperkuat posisi tawar petani di Kabupaten Jombang. Inisiatif ini menyoroti berbagai tantangan yang dihadapi petani dalam memasarkan produk mereka, terutama dalam hal negosiasi harga dan keterbatasan akses pasar. Dengan menerapkan strategi kemitraan melalui asosiasi komoditas, diharapkan petani dapat mengoptimalkan posisi tawar mereka di pasar lokal maupun regional. Metode pengabdian ini melibatkan penyelenggaraan pertemuan antara petani dan asosiasi komoditas. Pertemuan tersebut bertujuan untuk memfasilitasi dialog antara pihak terkait guna membahas strategi pemasaran, penetapan harga yang adil, serta penguatan jaringan distribusi. Selain itu, dilakukan pelatihan untuk memperkuat kapasitas petani dalam bernegosiasi dan memahami dinamika pasar. Hasil dari kegiatan pengabdian ini menunjukkan adanya peningkatan dalam pemahaman petani mengenai strategi pemasaran dan negosiasi harga. Selain itu, terdapat peningkatan akses petani ke pasar lokal dan regional melalui jaringan yang dibangun Bersama asosiasi komoditas (Askom). Hal ini tercermin dari peningkatan pendapatan petani dan stabilitas harga produk pertanian di Kabupaten Jombang. Adanya kemitraan antara petani dan Askom merupakan strategi efektif dalam meningkatkan posisi tawar petani. Kerjasama yang kuat antara kedua belah pihak, petani dapat memperoleh manfaat lebih besar dalam hal harga yang adil dan akses pasar yang lebih luas sehingga meningkatkan kesejahteraan petani dan ketahanan pangan di wilayah Kabupaten Jombang.
References
Adriana, N. (2022). Peran Penyuluh Pertanian dalam Pengembangan Kelompok Tani di Desa Tlekung Kecamatan Junrejo Kota Batu. Issue 8.5.2017). https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/autism-spectrum-disorders
Arsyad, M., Nuddin, A., Fahmid, I. M., Salman, D., Tina Pulubuhu, D. A., Unde, A. A., Rasyid J, A., & Amiruddin, A. (2021). Keterkaitan Peran Antar Lembaga dalam Pembangunan Pertanian di Wilayah Perbatasan Indonesia. Agroland: Jurnal Ilmu-Ilmu Pertanian, 28(1), 1–16. https://doi.org/10.22487/agrolandnasional.v27i3.619
Budiandrian, B., Azzahra, F., & Setyadi, A. (2022). Peran Organisasi Petani dalam Peningkatan Kesejahteraan Ekonomi Keluarga Petani di Indonesia. Jurnal Agrimanex: Agribusiness, Rural Management, and Development Extension, 2(2), 123–134. https://doi.org/10.35706/agrimanex.v2i2.6477
Fadhli, K., Maghfiroh, C. N., Saadah, L., Huda, A. M., Pranata, M. I., Nisak, Z., & Nasirudin, M. (2022). Pendampingan Pembuatan Alat Pengukur Kesuburan Tanah (pH) di Desa Rejosopinggir Kecamatan Tembelang Kabupaten Jombang. Jumat Pertanian: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 13–18. https://doi.org/10.32764/abdimasper.v3i1.2260
Farchan, M. R., Qomariah, S. N., & Hidayat, R. (2021). Analisis Identifikasi Produk Unggulan Subsektor Tanaman Pangan Di Kabupaten Jombang. Sigmagri, 1(01), 21–27. https://doi.org/10.32764/sigmagri.v1i01.467
Hasanuddin, T., Viantimala, B., & Fitriyani, A. (2019). Kinerja Penyuluh Pertanian Lapangan, Kepuasan Petani, dan Produktivitas Usahatani Jagung di Kecamatan Natar, Kabupaten Lampung Selatan. Suluh Pembangunan : Journal of Extension and Development, 1(2), 134–141. https://doi.org/10.23960/jsp.vol1.no2.2019.25
Maria, N. Y., M.J., K. M., Sondang, P., & Mulyo, A. J. M. (2021). Analisis Kelayakan Usaha Pengolahan Kopi pada Koperasi Serba Usaha Petani Kopi Manggarai (KSU ASNIKOM) di Kota Ruteng Kabupaten Manggarai. 1(1), 1–9.
Nurwiyati, R. T. & Y. (2013). Peran Asosiasi Petani Tembakau Indonesia (Apti) Dalam Memperjuangkan Kepentingan Petani Tembakau Di Kabupaten Temanggung. Jurnal Ilmu Pemerintahan, 1(1), 1–9.
Prayitno, A., Supardi, S., & Nurjayanti, E. D. (2012). Analisis Strategi Pengembangan Agribisnis Komoditas Sayuran Unggulan Di Asosiasi Aspakusa Makmur Kabupaten Boyolali. Mediagro, 8(2), 8–20.
Rinaldi, A., & Mashur, D. (2022). Strategi Asosiasi Petani Sawit Swadaya Amanah Dalam Pengelolaan Kelapa Sawit Berkelanjutan di Kecamatan Uku. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(22), 200–209.
Rosnita, R., Yulida, R., Andriani, Y., & Herlon, M. (2023). Pelatihan Kuantan Singingi ( Apkarkusi ) Dalam Digitalisasi. 1(1), 19–24.
Sunartomo, A. F. (2016). Kapasitas Penyuluh Pertanian Dalam Upaya Meningkatkan Produktivitas Pertanian Di Jawa Timur. Agriekonomika, 5(2). https://doi.org/10.21107/agriekonomika.v5i2.1343
Zulkarnain, A., Agusty, V. G., & Widyastuti, L. (2022). Pengembangan Kegiatan Badan Usaha Milik (BUM) Desa Tambakromo Dalam Peningkatan Sumber Pendapatan Desa (PADES) Melalui Bank Sampah. JATIMAS : Jurnal Pertanian Dan Pengabdian Masyarakat, 2(2), 168–174. https://doi.org/10.30737/jatimas.v2i2.3483
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Fatkhur Rohman, Aptika Hana Prastiwi Nareswari, Saptorini Saptorini, Tutut Dwi Sutiknjo, Tjatur Prijo Rahardjo
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
Authors who publish in this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License (https://creativecommons.org/licenses/by-nc-nd/4.0/) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship. Permitted third-party reuse is defined by the Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivs (CC BY-NC-ND). This permission allows users to copy and distribute the Article, provided this is not done for commercial purposes and further does not permit distribution of the Article if it is changed or edited in any way, and provided the user gives appropriate credit (with a link to the formal publication through the relevant DOI), provides a link to the license, and that the licensor is not represented as endorsing the use made of the work.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book).
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.